Home » » membuat bentuk negatif dan pertanyaan menggunakan to be

membuat bentuk negatif dan pertanyaan menggunakan to be

dalam membuat bentuk peryataan menjadi bentuk pertanyaan dan bentuk negatif dalam to be sangatlah mudah,
kita membuat bentuk negatif to be hanya dengan menempatkan not setelah verb(kata kerja) ..
saya berikan beberapa contoh nya:
1. i am student menjadi i am not student
2. you are playing guitar menjadi you are not playing guitar

untuk yang membuat menjadi bentuk pernyataan menjadi bentuk pertanyaan juga sangatlah mudah,
kita membuat bentuk pertanyaan menggunakan to be dengan menempatkan verb(kata kerja) sebelum subyek.. berikut contoh nya:
1.she is absent from class today menjadi is she absent from class today?
2.he is very smart menjadi is he very smart?

untuk membuat bentuk pertanyaan kita juga bisa menggunakanWH question,.
adapun WH question adalah: WHAT,WHERE,WHEN,WHY,WHO,WHOM
kita ambil contoh seperti contoh di atas:
1.she is absent from class today WH question nya menjadi why is she absent from class today?

mudah sekali bukan? :) hanya ini yang dapat saya bagikan kali ini , semoga bermanfaat untuk kita semua,:)
terimakasih ..:)

0 komentar:

Posting Komentar